Pada hari selanjutnya tim desa pandahan kecamatan tapin tengah kabupaten tapin, melaksanakan kegiatan rumah belajar setelah beberapa bulan kurang aktif, kegiatan di awali dengan senam pramuka bersama di pagi hari dengan seluruh siswa . relawan mengajar siswa kelas satu dan dua, materi yang di ajarkan berupa mengenal huruf dan angka untuk ana-anak kelas satu serta membaca dan menulis untuk kelas dua. Dilanjutkan dengan rapat bersama karang taruna tunas harapan desa pandahan di siang hari dengan beberapa agenda, agenda yang di bahas yaitu program pelatihan computer yang akan kembali intensif di jalankan serta membantu dalam struktur organisasi karang taruna yang telah berganti kepengurusan.
0 komentar:
Posting Komentar